Mengenal Jenis Jerawat Papula

Advertisement
Jenis jerawat Papula adalah salah satu jerawat yang paling ditakuti oleh para wanita. Bagaimana tidak jenis jerawat ini menyebabakan nyeri yang amat sangat dan memerlukan waktu yang cukup lama untuk sembuh.

Jenis jerawat papula biasanya munculketika komedo hitam (blackhead) dan komedo putih(white head) tidak dibersihkan sehingga muncul lah si papula ini.Jerawat papula biasa disebut sebagai jerawat inflamasi karena  rasa nyeri dan radang yang ditimbulkan lumayan membuat kita meringis.

Ciri-ciri Jerawat Papula

Beberapa Ciri ciri yang ditimbulkan jenis jerawat papula mudah dikenali antara lain:

  1. Jerawat timbul di dalam permukaan kulit sehimgga tidak bermata dan tidak bernanah.
  2. Tonjolan terasa nyeri saat disentuh.
Penyebab Jerawat Papula

Seperti yang disebutkan diatas, jerawat papula terbentuk karena penumpukan sebum dan komedo dalam kulit. Sebum dan kotoran yang berlebihan ini menupuk di dalam kulit, menutupi pori-pori sehingga terbentuklah si jenis jerawat papula ini.

Treatment Jerawat Papula

Karena rasa nyeri yang ditmbulkan cukup besar, maka perlu treatment khusus untuk pengobatan jenis jerawat papula ini. Jerawat ini biasanya diatasi dengan obat obat kimia. bahan seperti antibiotik, asam salisilat, ataupun benzol peroksida menjadi jurus pamungkas ntuk mengatasi jerawat ini. Tapi jangan sembarangan ya ladies, selalu konsultasikan dengan dokter sebelum memutuskan untuk menggunakan obat obatan tersebut.



Advertisement
Mengenal Jenis Jerawat Papula | Sh Terate PSHT | 5

0 comments:

Post a Comment